Kapankah waktu pemerintahan kolonial di Indonesia dimulai ?

Kapankah waktu pemerintahan kolonial di Indonesia dimulai ?

Jawaban

pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.

Pembahasan

Pemerintahan VOC di Indonesia bukanlah pemerintahan eksklusif pihak Kerajaan Belanda. VOC merupakan perusahaan swasta yg mempunyai properti swasta & angkatan perang sendiri di wilayah Nusantara. Maraknya korupsi & makin berkembangnya perusahaan dr negara lain dlm perebutan wilayah dagang menyebabkan bangkrutnya VOC. Kebangkrutan VOC ini lalu membuat semua daerahnya diambil alih oleh Belanda, & per 1 Januari 1800, pemerintah Kerajaan Belanda mendirikan Hindia – Belanda untuk mengadministrasikan semua bekas wilayah VOC & memulai pemerintahan koloni.

Dengan demikian, pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.

  Sebutkan Tujuh Prinsip yang Menjadi Paradigma dan Arah Politik Mendasari Pasal-Pasal 18, 18 A, 18B